Gereja Papua Nugini Harap Kunjungan Paus Fransiskus Bisa Atasi Korupsi dan Kekerasan Terkait Sihir
OnlineKristen.com – Kunjungan Paus Fransiskus ke Papua Nugini pada 6-9 September 2024 membawa harapan besar bagi masyarakat setempat, khususnya Gereja Katolik. Pemimpin umat Katolik dunia ini diharapkan mampu menginspirasi perubahan mendasar di negara yang masih bergulat […]