
NASIONAL
GAMKI Sumbang Sapi Kurban ke GP Ansor dan Pemuda Muhammadiyah, Wujud Toleransi dan Solidaritas
OnlineKristen.com – Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (GAMKI) menyumbangkan sapi kurban ke Kantor Kusat Gerakan Pemuda (GP) Ansor dan Pemuda Muhammadiyah, Jakarta pada hari Rabu (28/6/2023). Aksi ini dilakukan GAMKI sebagai komitmen kebangsaan dan wujud […]